Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2024

Dosen Unasman Memberi Sosialisasi Etika Bermedsos

Gambar
Foto Bareng Pasca Kegiatan Sosialisasi andankji.com, Polman ~ Relawan TIK Indonesia Sulawesi Barat Polewali Mandar, mengadakan kegiatan sosialisasi tentang etika beromunikasi dalam bermedia sosial bagi para pemuda". Acara ini berlangsung 12 Februari 2024 di Masjid Muslim Pancasila, Kelurahan Manding, dan menghadirkan narasumber Masyhadiah, S.I.Kom., M.I.Kom., seorang dosen Program Studi Ilmu Komunikasi FISIP Universitas Al Asyariah Mandar (Unasman). Masyhadiah, dalam paparannya, menekankan pentingnya etika komunikasi dalam bermedia sosial. "Di era digital ini, pemuda harus memahami bagaimana berkomunikasi dengan baik dan bertanggung jawab di media sosial", ujarnya. Beliau menjelaskan bahwa etika komunikasi tidak hanya menjaga hubungan baik antar pengguna media sosial, tetapi juga melindungi diri dari potensi negatif yang timbul akibat penggunaan media sosial yang kurang bijak. Acara ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada para pemuda mengenai cara berkomunikasi ...

Tim Prodi Matematika Unasman Melakukan Penguatan Edukatif di SD

Gambar
  Salah seorang siswa mempraktikkan penggunaan alat peraga PAPER andankji.com, Polman ~ Tim dari Universitas Al Asyriah Mandar, dipimpin oleh Pak Irfawandi Samad, dosen dari prodi pendidikan matematika , bersama sejumlah mahasiswa Universitas Al Asyariah Mandar , memberikan penguatan edukatif dan pemahaman kepada siswa di SDN 022 Basseang Tibakan, Duampanua, Kec. Anreapi, Kab. Polewali Mandar Prov. Sulawesi Barat pada 31 Januari 202 4 . Mereka memperkenalkan konsep model pembelajaran berbasis media alat peraga “ paper ” (papan perkalian). Alat ini dapat menciptakan kondisi yang memungkinkan siswa memperoleh pengetahuan, keterampilan dan sikap . Medi a pembelajaran atau alat peraga adalah segala sesuatu yang dapat menyalurkan pesan, dapat merangsang fikiran, perasaan, dan kemauan peserta didik sehingga dapat mendorong terciptanya proses pembelajaran . Di SDN 022 Basseang, para siswa dilibatkan secara aktif melalui penggunaan media pembelajaran yang mengutamakan alat ...